Mas Sugeng's Blog

Hasil dari sebuah keisenganku

potoku dimuat di koran Kalteng Post edisi 11 Juli 2010

Apa yang akan anda lakukan ketika poto anda dicopy dan disebar luaskan tanpa ijin di koran? klo saya sih nggak apa-apa anggep aja shodaqoh hehehe… coba diamati baik-baik, poto dibawah ini pada sudut pojok kiri atas, koran terbitan Palangkaraya tanggal 11 Juli 2010 ini secara nggak sengaja tercecer ditempat kerja saya. dan secara nggak sengaja pula saya melihat poto ini yang sepertinya saya nggak terlalu asing dengan poto ini, eh ternyata benar poto ini punya saya, poto ini saya ambil tahun 2007 ketika saya masih kerja di Singkawang. kalau mau lihat aslinya nih poto aslinya https://cuenk86.wordpress.com/2009/10/11/salah-satu-sudut-kota-singkawang/ terpostkan tanggal 11 oktober 2009

15 Juli 2010 - Posted by | Diary-Ku

8 Komentar »

  1. y gp2 klw potonya dipajang di koran. asalkan g diakui tu hasil pnya dia….
    🙂

    Komentar oleh rio | 15 Juli 2010 | Balas

  2. Walah, layangkan surat keberatan ke redaksinya. 😡

    Komentar oleh Asop | 18 Juli 2010 | Balas

  3. wah, selamat ya

    Maaf saya baru ngeblog lagi nih hehe.
    Salam persohiblogan 🙂

    Komentar oleh achoey | 26 Juli 2010 | Balas

  4. wah…enak tuh buanyak pengalaman, mumpung masih muda…trusss berkarya, n sukses

    Komentar oleh puspita | 19 Agustus 2010 | Balas

  5. wah koran besar kok seperti itu ya cara kerjanya…patut disayangkan mestinya

    Komentar oleh budies | 21 Agustus 2010 | Balas


Tinggalkan Balasan ke puspita Batalkan balasan